Hari: 17 Agustus 2023
Yuk Kenali Makanan Tradisional Nusantara!
Apa itu makanan nusantara? Makanan nusantara merupakan makanan yang menjadi ciri khas/identitas Indonesia dan daerah yang diwariskan dari generasi ke generasi. Biasanya, makanan nusantara ditemui pada upacara-upacara adat maupun perayaan-perayaan […]