Simulasi pengambilan kelas

Silakan simulasi pengambilan kelas berikut dipelajari untuk membantu dalam proses input KRS.  Jika ingin menyusun jadual sendiri disilakan, tetapi kuota kelas kuliah maupun praktikum akan dibatasi sehinggi lebih efektif dan efisien. Untuk matakuliah Metodologi Penelitian dikelompokkan menjadi 3 (tiga) kelas sesuai dengan konsentrasi studi sesuai dengan masukan mahasiswa.

  1. Metodologi Penelitian A untuk konsentrasi studi Teknobio Lingkungan diampu Ir.Ign Pramana Yuda, MSc., PhD
  2. Metodologi Penelitian B untuk konsentrasi Studi Teknobio Pangan, diampu Dr. rer nat Reni Swasti, STP., MP.
  3. Metodologi Penelitian C untuk konsentrasi Studi Teknobio Industri diampu, Drs. P. Kianto Atmodjo, MSi

 

Untuk simulasi jadual silakan klik dibawah ini

simulasi jadual


× How can I help you?