Kuliah Umum “Pengolahan Limbah”

Pengetahuan di dunia kerja sangat diperlukan oleh mahasiswa selama menempuh pendidikan di perguruan tinggi. Mereka perlu mendengarkan dan mengetahui kisah dari alumni yang sudah sukses di dunia kerja. Salah satu kegiatan yang secara rutin dilakukan di Fakultas Teknobiologi  Universitas Atma Jaya Yogyakarta adalah melalui kegiatan kuliah umum. Pada hari Jumat 5 April 2019 dengan dihadiri oleh 97 mahasiswa bertempat di Ruang Audiovisual UAJY telah diselenggarakan kuliah umum dengan topik “Pengolahan Limbah”. Sebagai nara sumber adalah Dicky Indrar Putranto, SSi.  Dicky Indrar Putranto, SSi  yang sekarang bekerja di PT Lombok Gandari adalah alumni Fakultas Teknobiologi dengan konsentrasi studi Teknobio Lingkungan. Pengalamannya di bidang WWT di IPAL PT Lombok Gandari layak ditularkan kepada adik-adiknya yang tertarik di bidang pengolahan limbah. Selain dihadiri para mahasiswa, kuliah umum ini juga dihadiri para dosen (In)


× How can I help you?